Merangin, Akibat hujan deras dengan intensitas tinggi dan hampir meluap nya sungai merangin,mengakibatkan tergerus nya tanah di bawah jembat...
Merangin, Akibat hujan deras dengan intensitas tinggi dan hampir meluap nya sungai merangin,mengakibatkan tergerus nya tanah di bawah jembatan Gantung desa karang berahi kecamatan pamenang kabupaten merangin provinsi jambi.
Akibat dari deras arus air menyebabkan robohnya turab tembok di bawah jembatan,kondisi saat ini masih bisa di lalui kendaraan roda dua dan pejalan kaki.
Saat kunjungan Bupati Merangin H.Mukti Sa'id.SE,ME
ke desa karang berahi mengatakan "dalam hal musibah ini pemerintah sangat tanggap dalam penanganan nya,dinas PUPR dan BNPB serta instansi terkait akan melakukan langkah_langkah positif untuk melakukan perbaikannya " Ujar mukti
Hadir dalam rombongan Bupati Merangin kadis PUPR di wakili kabid Bina marga,asissten,kaban BNPB kabupaten merangin,rombonga di sambut kepala desa Karang berahi Samsul puad.SH,beserta perangkat desa lain nya.
ROLEX
COMMENTS