Solsel, - Dalam Rangka Melaksanakan Pesta Demokrasi Pemilu 2024 Kepala Kejaksaan Negeri Solok Selatan Fitriansyah Akbar S.H, M.H. berserta ...
Solsel, - Dalam Rangka Melaksanakan Pesta Demokrasi Pemilu 2024 Kepala Kejaksaan Negeri Solok Selatan Fitriansyah Akbar S.H, M.H. berserta jajaran melakukan pencoblosan di TPS 09 Kenagarian Pekonina, Kecamatan Pauh Duo, Kabupaten Solok Selatan, Rabu 14 Februari 2024.
Kepala Kejaksaan Negeri Solok Selatan berserta jajaran sebanyak 17 orang melaksanakan pindah pilih di TPS 09 Pekonina.
Selain itu Jajaran Tim Posko Pemilu Kejaksaan Negeri Solok Selatan juga melaksanakan pemantauan pelaksanaan Pemilu ke beberapa TPS diantarannya TPS di Kecamatan Sungai Pagu, TPS Kecamatan Pauh Duo, dan TPS Kecamatan Sangir.
Kami menindaklanjuti perintah pimpinan dengan membuka posko pemilu, melakukan pemantauan di setiap TPS, insyaallah sampai saat ini pemilihan umum tahun 2024 diwilayah hukum Kejaksaan Negeri Solok Selatan berjalan dengan aman, dan kami masih terus memantau sampai dengan penghitungan surat suara terang Kasi intel Kejari Solok Selatan A. Sahputra di dampingi Kasi Pidsus irvan prayogo. (Cherry)
COMMENTS