Polres tanjabbarat mengelar buka bersama dengan insan pers

TANJAB BARAT - Polres Tanjab Barat menggelar kegiatan buka puasa bersama dengan puluhan wartawan atau insan pers, baik media cetak, online, ...



TANJAB BARAT - Polres Tanjab Barat menggelar kegiatan buka puasa bersama dengan puluhan wartawan atau insan pers, baik media cetak, online, dan elektronik yang ada di Kabupaten Tanjab Barat, Rabu (3/4/24) bertempat di Rumah Makan Nikmat Kuala Tungkal.


Kegiatan buka puasa bersama itu dipimpin langsung oleh Kapolres Tanjab Barat AKBP Agung Basuki, S.IK, MM dan turut dihadiri Wakapolres Kompol Jan Manto Hasiholan, SH, S.IK, MH serta para PJU, para Kasat dan perwira jajaran Polres Tanjab Barat.


Kegiatan yang berlangsung khidmat dan penuh kebersamaan itu diisi dengan tausiah agama serta pembacaan doa oleh Ustazd Bachtiar.


Kapolres Tanjab Barat AKBP Agung Basuki, S.IK, MM dalam sambutannya mengatakan, kegiatan buka puasa bersama ini digelar untuk mempererat silahturahmi dengan Insan Pers. Karena Kepolisian dengan teman teman media saling bekerja sama untuk memberikan informasi kepada masyarakat.


“Polisi tidak dapat bekerja sendiri tanpa dukungan dari berbagai pihak termasuk dari teman teman media, untuk itu diperlukan kerjasama yang baik antara keduanya untuk mendukung Kambtibmas yang kondusif," ujar AKBP Agung 


Kami Polres Tanjab Barat mengucapkan terima kasih atas sinergitas dengan teman teman media yang selama ini sudah terjalin sangat baik," sambung AKBP Agung 



AKBP Agung juga berharap teman teman media dapat selalu menjaga sinergitas dan silahturahmi dengan Polres Tanjab Barat dalam hal pemberitaan, sehingga dapat memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat


"Saya berharap sinergisitas ini dapat terus terjaga dan terjalin sehingga terciptanya situasi Kamtibmas yang kondusif di Kabupaten Tanjab Barat," imbuh AKBP Agung


Sementara itu, Ketua Ikatan Wartawan Online (IWO) Tanjab Barat, Eko mewakili teman teman jurnalis menyampaikan apresiasi dan ucapan terima kasih kepada Kapolres Tanjab Barat dan jajarannya yang telah menyediakan waktunya mengundang teman teman jurnalis untuk berbuka puasa bersama.


"Kami sangat berbahagia bisa buka puasa bersama dengan bapak Kapolres Tanjab Barat dan Jajarannya," ujar Eko


Kegiatan ini, lanjut Eko, diharapkan dapat menumbuhkan rasa kekompakan dan memperkuat tali silaturahmi antar Polres Tanjab dengan rekan rekan jurnalis, baik secara pribadi maupun dalam konteks kedinasan, dalam upaya menyampaikan informasi terupdate dan terpercaya ke masyarakat terkait dengan kegiatan kegiatan kepolisian, khususnya Polres Tanjab Barat. 


"Harapan kami kedepannya, silahturahmi ini dapat terus terjaga dan terjalin dengan baik sehingga terciptanya situasi Kamtibmas kondusif di Kabupaten Tanjab Barat," tukas Eko(Af)

COMMENTS

Name

Aceh,2,Adat,1,Agam,1,Artikel,2,Bali,3,Balikpapan,2,Bandung,11,Bangkinang,5,Bangko,1,Banten,5,Banyumas,1,Barelang,1,Batam,86,Batsol,18,Bekasi,1,Belawan,1,Bengkalis,82,Bima,1,BIN,6,Binjai,1,Bintan,71,Bisnis,6,BNN,5,Bogor,7,Breaking News,1,Brebes,1,Bukittinggi,5,Bungo,3,Cianjur,2,Crypto,2,Deli Serdang,2,Denpasar,1,Dumai,5,Duri,2,Ekbis,1,Ekonomi,1,Entertainment,12,Hukrim,26,Imfo,1,Indramayu,1,Info,3209,Info Polri,20,Info TNI,83,Informasi,2,Inhu,1,Internasional,6,International,2,Into,1,Jabar,24,Jakarta,91,Jambi,1638,Jateng,11,Jatim,56,Jeddah,1,Johor,1,Jsmbi,1,Kalbar,24,Kalteng,1,Kaltim,1,Kampar,106,Karimun,5,Keerom,2,Keinci,1,Kepri,178,Kerinci,187,Kesehatan,2,Labuhanbatu,684,Lampung,7,Lampung Utara,3,Lingga,3,Lingkungan,1,Lubuklinggau,6,Makasar,1,Malang,2,Malaysia,1,Maluku,1,Mandau,20,Medan,19,Merangin,491,Meranti,5,Mojokerto,1,Musi Rawas,1,Music,5,Musirawas,15,Nasional,22,Natuna,1,News,28,NTT,1,Padang,7,Padang Pariaman,5,Palangka Raya,1,Palembang,9,Palu,1,Pangkalpinang,1,Papua,17,Pekalongan,1,Pekanbaru,30,Pelalawan,40,Pendidikan,11,Peristiwa,32,Pessel,2,Pinggir,25,Politik,4,Pontianak,1,Purwokerko,1,Religi,9,Riau,304,Rohil,23,Sanggau,2,Sarolangun,4,Sejarah,1,Semarang,2,Senayang,1,Serang,4,Serbaserbi,1,Siak,5,Sidoarjo,47,Sodoarjo,1,Solo,3,Solsel,71,Sports,2,Sukabumi,1,Sumba,1,Sumbar,90,Sumbat,1,Sumsel,31,Sumut,709,Sungai Penuh,42,Surabaya,3,Tanjab,506,Tanjungpinang,7,Tebo,284,Teknologi,4,TNI-Polri,3,Tulangan,1,Viral,2,Yogyakarta,2,
ltr
item
PORTAL BUANA: Polres tanjabbarat mengelar buka bersama dengan insan pers
Polres tanjabbarat mengelar buka bersama dengan insan pers
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhkOgUo5uHyn7Bo1gdorbcXoEu-4KWd6RZaUxxiUZ6zr8UImEgKs_6I9hQwgQMKtgWZC_N17JekCc1XOGRw8BCJzlzH42yYCTjzCo0RG7Bq0d7cCz1Wq9A4Mu-IKUzemuY9Scx-L8NUNp0B/s1600/IMG_ORG_1712161458908.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhkOgUo5uHyn7Bo1gdorbcXoEu-4KWd6RZaUxxiUZ6zr8UImEgKs_6I9hQwgQMKtgWZC_N17JekCc1XOGRw8BCJzlzH42yYCTjzCo0RG7Bq0d7cCz1Wq9A4Mu-IKUzemuY9Scx-L8NUNp0B/s72-c/IMG_ORG_1712161458908.jpeg
PORTAL BUANA
https://www.portalbuana.com/2024/04/polres-tanjabbarat-mengelar-buka.html
https://www.portalbuana.com/
https://www.portalbuana.com/
https://www.portalbuana.com/2024/04/polres-tanjabbarat-mengelar-buka.html
true
8943075609614265413
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content